Facebook SDK

PENGUMUMAN PESERTA LULUS SELEKSI ADMINISTRASI PADA SELEKSI CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL (CPNS) DI LINGKUNGAN PEMERINTAH PROVINSI BALI TAHUN 2019
PENGUMUMAN PESERTA LULUS SELEKSI ADMINISTRASI PADA SELEKSI CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL (CPNS) DI LINGKUNGAN PEMERINTAH PROVINSI BALI TAHUN 2019
Berdasarkan hasil verifikasi administrasi pada seleksi CPNS di lingkungan Pemerintah Provinsi Bali Tahun 2019 yang dilaksanakan secara online melalui laman http://sscn.bkn.go.id, bersama ini kami sampaikan hal-hal sebagai berikut :

  1. Peserta seleksi CPNS di Lingkungan Pemerintah Provinsi Bali Tahun 2019 yang nomor registrasi dan namanya tercantum dalam lampiran pengumuman ini, dinyatakan Lulus Seleksi Administrasi. 
  2. Bagi peserta yang nomor registrasi dan namanya tidak tercantum dalam lampiran pengumuman ini dinyatakan Tidak Lulus Seleksi Administrasi. Keterangan lebih lanjut dapat dilihat melalui akun masing-masing pada laman http://sscn.bkn.go.id. 
  3. Peserta yang dinyatakan tidak lulus seleksi administrasi dapat melakukan sanggahan secara online terhadap hasil seleksi administrasi selama 3 (tiga) hari yaitu mulai tanggal 17 s.d. 19 Desember 2019 Lingkungan Pemerintah Provinsi Bali tahun 2019 melakukan verifikasi ulang (koreksi).
    b. Sedangkan apabila sanggahan dinyatakan tidak terbukti benar, maka tidak dilakukan koreksi. c. Pelamar tidak diperbolehkan memperbaharui atau memperbaiki dokumen yang telah diunggah
    d. Jawaban sanggahan akan diumumkan pada tanggal 26 Desember 2019. 
  4. Peserta yang dinyatakan lulus seleksi administrasi berhak mengikuti seleksi tahap selanjutnya yaitu Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) dengan menggunakan Computer Assisted Test (CAT). 
  5. Waktu pelaksanaan SKD direncanakan paling cepat pada akhir Bulan Januari 2020 (jadwal sewaktu – waktu dapat berubah, untuk itu pelamar agar terus memantau pengumuman di website BKD Provinsi Bali (www.bkd.baliprov.go.id).

Tahapan dan Jadwal Seleksi Penerimaan CPNS 2019

Jadwal ini berdasarkan Surat yang dikeluarkan oleh Kemenpan dengan Nomor : B/1007/S.SM.01.00/2019 tanggal 01 Oktober Perihal Jadwal Pelaksanaan Rekrutmen dan Seleksi CPNS Formasi Tahun 2019 yang ditujukan kepada Pejabat Pembina Kepegawaian Pusat dan Pejabat Pembina Kepegawaian Daerah.
Tahapan dan Jadwal Seleksi Penerimaan CPNS 2019
Tahapan dan Jadwal Seleksi Penerimaan CPNS 2019
selengkapnya silahkan download disini untuk megetahui formasi cpns 2019 bali
cpns pemprov bali 2019

cpns provinsi bali 2019

lowongan cpns bali 2019

formasi cpns provinsi bali 2019

daftar cpns 2019 bali

pemerintah provinsi bali cpns 2019

pemprov bali cpns

Post a Comment

Berkomentar sesuai dengan judul blog ini yah, berbagi ilmu, berbagi kebaikan, kunjungi juga otoriv tempat jual aksesoris motor dan mobil lengkap

Lebih baru Lebih lama