Facebook SDK

1.
Fakultas / Program Studi                            :
FMIPA / Biologi
2.
Mata Kuliah / Kode                                      :
Genetika Molekuler / SBG 252
3.
Jumlah SKS                                                     :
Teori = 2 ; Praktek = 0
4.
Semester dan waktu                                    :
Semester gasal (5), Waktu 100 menit
5.
Kompetensi Dasar                                        :
Menjelaskan pengertian genom dan


membedakan genom eukaryot dengan prokaryot
6.
Indikator ketercapaian                                :
1.   Mahasiswa mampu menjelaskan
konsep


genom


2.   Mahasiswa mampu membedakan genom


eukaryot dan prokaryot


3.   Mahasiswa mampu menganalisis genom


pada organisme eukaryot
7.
Materi Pokok / Penggalan Materi            :
Genom Eukaryot
8.
Kegiatan Perkuliahan                                   :


Komponen
Langkah
Uraian Kegiatan
Estimasi
Waktu
Metode
Media
Sumber Bahan / Referensi








Pendahuluan

·    Tanya jawab yang dimulai oleh dosen tentang jumlah dan keragaman materi genetis dalam suatu organisme
·    Dosen menjelaskan secara singkat tentang perbedaan jumlah dan ukuran gen pada makhluk hidup

10 menit

Diskusi Dan Perkuliahaan Tatap muka

PPT, boardmarker

Russel,P.J.20
10. iGenetics-
A Molecular
Approach.





Penyajian
(Inti)
·  Dosen menyampaikan penjelasan tentang genom dan perbedaan genom pada berbagai makhluk hidup
·  Mahasiswa diminta menganalisis keterkaitan penyusunan gen dalam
30
menit




10 menit
Perkuliahaan
Tatap muka




Diskusi
PPT, animasi,
boardmarker
Russel,P.J.20
10. iGenetics-
A Molecular
Approach.


genom dengan
keragaman makhluk hidup
·  Dosen menyampaikan penjelasan tentang pengaturan DNA dalam kromosom
·  Dosen mengarahkan mahasiswa untuk menganalisis keterkaitan DNA packaging, replikasi, dan pembelahan sel




30 menit



10 menit




Perkuliahaan
Tatap muka



Diskusi




PPT, animasi, boardmarker








Penutup dan Tindak Lanjut

· Dosen memberikan quiz lisan dan mengarahkan mahasiswa membuat rangkuman tentang materi yang dipelajari.
· Dosen memberikan tugas makalah (tentang genom mitokondria dan kloroplas) dan untuk materi berikutnya

10 menit

Tatap muka dan diskusi



9. Evaluasi
Soal Quiz Lisan :
1.   Kenapa ukuran genom bisa berbeda-beda antar makhluk hidup ?
2.   Bagaimana DNA bisa membentuk struktur kromosom tahap metaphase ?

Jawaban soal :
1.   Ukuran genom yang berbeda akibat : ukuran gen yang berbeda, jumlah intron yang berbeda, dan intergenic region yang berbeda
2.   DNA double helix akan berikatan dengan protein histone membentuk nukleosome. Nukleosome akan membentuk struktur yang lebih padat berbentuk solenoid dengan pola tertentu. Solenoid akan membentuk pola dengan protein scaffold ditengahnya sehingga kromatin (dengan solenoid) dapat melipat lagi membentuk struktur yang lebih ringkas dengan lebar 0,75µm sesuai lebar kromosom metafase

a.   Pembuatan makalah
Waktu Penyelesaian              : 2 minggu
Penilaian                   :
·    Relevansi bahan jurnal dengan materi pokok (25%)
·    Relevansi sumber buku dengan pembahasan materi pokok (25%)
·    Cara penulisan makalah (50%)
Yogyakarta, Desember 
Mengetahui
Ketua Jurusan Pendidikan Biologi,                                     Dosen Pengampu,


Dr.Slamet  Suyanto                                                 Paramita Cahyaningrum Kuswandi, M.Sc. 
NIP. 19620702 199101 1 001                                NIP. 19781022 201012 2 001

Post a Comment

Berkomentar sesuai dengan judul blog ini yah, berbagi ilmu, berbagi kebaikan, kunjungi juga otoriv tempat jual aksesoris motor dan mobil lengkap

Lebih baru Lebih lama